Kandidat Member Baru Hiragana Keyakizaka46 Akan Tampil di SHOWROOM

AKB48 Daily News Content. The Real AKB48 Daily

Kandidat Member Baru Hiragana Keyakizaka46 Akan Tampil di SHOWROOM

  Serizawa      

Mulai tanggal 8 Agustus esok, situs streaming SHOWROOM akan menayangkan audisi member baru Hiragana Keyakizaka46.

Audisi member baru Hiragana Keyakizaka46 diumumkan saat perayaan ulang tahun pertama Keyakizaka46 pada bulan April lalu. Melalui SHOWROOM, kandidat member baru Hiragana Keyakizaka46 ini dapat menunjukkan pesona mereka yang tidak dapat dilihat oleh fans di tahapan audisi sebelumnya.

Waktu yang diberikan bagi kandidat untuk tampil di SHOWROOM dimulai tanggal 8 Agustus 2017, 18:00 JST hingga tanggal 11 Agustus 2017, 21:59 JST. Setiap kandidat dapat tampil antara pukul 05:00 ~ 22:00 JST dan 05:00 ~ 20:00 bagi kandidat yang masih di bangku sekolah. Sebagai informasi, segala hasil dari SHOWROOM ini tidak dijadikan patokan untuk meloloskan kandidat.

Audisi Member Baru Hiragana Keyakizaka46 @ SHOWROOM

Periode: 8 Agustus 2017, 18:00 JST ~ 11 Agustus 2017, 21:59 JST
※ 05:00 ~ 22:00 JST dan 05:00 ~ 20:00 bagi kandidat yang masih di bangku sekolah.
※ Hasil SHOWROOM tidak menjadi patokan untuk meloloskan kandidat



via Anakamirikarutenani
logoblog

Thanks for reading Kandidat Member Baru Hiragana Keyakizaka46 Akan Tampil di SHOWROOM

Previous
« Prev Post

No comments:

Post a Comment